24 Januari 2025

Jambi Daily

Media Online Publik Aksara Propinsi Jambi

Jalin Komunikasi, Satgas TMMD Ajak Warga Tetap Semangat Buka Jalan Baru

JAMBIDAILY SUARA TNI  – Satgas TMMD ke 110 Kodim 0415/Batanghari melakukan komunikasi sosial ke warga RT 05 Desa Sungaigelam, Senin (23/3/2021).

Hal itu dilakukan Babinsa Serda Sondriadi, sebelum melakukan survei jalan yang bakal dibuka 1.8 Kilometer, dalam program TMMD ke 110 Kodim 0415/Batanghari.

Serda Sondria menerangkan, bahwa pihaknya dalam program TMMD ke 110 Kodim 0415/Batanghari, bakal membuka jalan tambahan 1.8 kilometer yang kurang itu.

Katanya, sebelum itu pihaknya melakukan komsos terlebih dahulu. Kemudian warga desa Sungaigelam pun menyetujuinya.

“Jadi kita melakukan komsos bakal membuka lahan lagi, lantaran kebijakan ibu Bupati Muarojambi. Warga Desa Sungaigelam pun menyetujuinya,” jelas Serda Sondriadi. (**/red)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

+ 35 = 42